Evaluasi Usability Pada Aplikasi Access by KAI Menggunakan Metode Retrospective Think Aloud (RTA) dan USE QuestionnaireNABILA PUTRI MAHARANI / Ir. Fatin Saffanah Didin S.T., M.T. / Teknik Industri, 2024Access by KAI merupakan aplikasi pemesanan tiket kereta api yang dikembangkan oleh PT Kereta Api Indonesia. Hasil ulasan pengguna dan rating yang rendah pada Google Play Store menunjukkan adanya beberapa permasalahan usability dalam penggunaan aplikasi. Berdasarkan permasalahan tersebut, maka peneli... |